Follow Us

September Mulai Berlaku, Begini Cara Mendapatkan Kuota Gratis hingga 42 GB Bagi Siswa, Guru, Mahasiswa dan Dosen dari Kemendikbud

Tiur Kartikawati Renata Sari - Minggu, 30 Agustus 2020 | 15:01
Mendikbud Nadiem Makarim
Kemendikbud via Tribunnews

Mendikbud Nadiem Makarim

GridStar.ID - Kabar gembira datar dari Kementrian Pendidikan dan Kebudayaan.

Pasalnya tak lama lagi Kemendikbud akan segera mengucurkan subsidi berupa kuota kepada siswa, guru, hingga dosen.

Subsidi tersebut sebagai bentuk bantuan dari Kemendikbud guna melancarkan Pembelajaran Jarak Jauh (PJJ).

Baca Juga: Kabar Gembira Bagi Siswa, Guru, Mahasiswa dan Dosen, Kemendikbud Bakal Beri Bantuan Kuota Internet Selama 4 Bulan, Ini Besarannya Masing-Masing!

Mengutip dari Kompas.com, subsidi kuota akan diberikan mulai September hingga Desember 2020.

Rencananya, guru akan mendapatkan kuota sebanyak 42 GB per bulan (setara Rp 42.000), siswa 35 GB per bulan (setara Rp 35.000) serta mahasiswa dan dosen mendapat jatah 50 GB per bulan (setara Rp 50.000).

Guna merealisasikan program ini, Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Nadiem Makarim menyediakan anggaran sebanyak Rp 7,2 triliun.

Baca Juga: Kabar Gembira untuk Siswa dan Wali Murid, Menteri Nadiem Makarim Perbolehkan Anak Sekolah dan Guru Minta Jatah Pulsa ke Sekolah!

“Pulsa ini adalah (masalah) nomor satu,” papar Nadiem di ruang rapat Komisi X DPR RI, seperti dilansir laman Kemendikbud, Kamis (27/8/2020).

Lantas bagaimana cara mendapatkan kuota internet ini?

Mengutip Tribunnews, terkait cara penyaluran kuota internet ini, Direktur Jenderal Pendidikan Anak Usia Dini, Pendidikan Dasae dan Pendidikan Menengah Kemendikbud, Jumeri memberi penjelasan.

Source : tribunnews kompas

Editor : Grid Star

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Hot Topic

Tag Popular