Follow Us

Setelah Tandai Akun Masing-Masing, Jung Hae In dan Jisoo BLACKPINK Bagikan Foto Bersama di Atap Asrama, Cek Juga Sinopsis Drama Korea Snowdrop di Sini

Hinggar - Minggu, 16 Januari 2022 | 07:30
Jisoo BLACKPINK dan Jung Hae In
instagram

Jisoo BLACKPINK dan Jung Hae In

GridStar.ID - Jung Hae In dan Jisoo BLACKPINK kini banyak membagikan foto-foto mereka dalam drama Snowdrop yang dibintanginya.

Sebelumnya mereka saling membagikan foto yang diambil satu sama lain.

Unggahan mereka itu pun membuat penggemar heboh.

Bak pasangan kekasih, mereka membagikan foto yang diambil satu sama lain dan menandai akun masing-masing.

Tak ingin berhenti membuat penggemar heboh, Jung Hae In dan Jisoo kini membagikan foto mereka bersama.

Jung Hae In membagikan foto bersama dengan Jisoo di atas atap asrama yang menjadi lokasi syuting drama.

Namun Jung Hae In tak memberikan keterangan apa pun dalam unggahannya pada Sabtu (15/01).

Jisoo rupanya sudah lebih dulu membagikan foto-foto bersama sebelum Jung Hae In melakukannya.

"Hari ini adalah hari untuk memperkuat salju

Baca Juga: Simak Sinopsis Drama Korea Our Beloved Summer Episode 8 yang Makin Gereget! Yeon Soo Diam-Diam Suka...

Source : Instagram

Editor : Grid Star

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Hot Topic

Tag Popular