Follow Us

Sinopsis Drama Korea Twenty Five Twenty One Episode 4, Na Hee Do Tantang Baek Yi Jin Bertanding Anggar

Hinggar - Senin, 21 Februari 2022 | 21:00
Twenty Five Twenty One
instagram

Twenty Five Twenty One

GridStar.ID - Na Hee Do kerap membagikan pengalamannya seharian kepada salah satu teman virtualnya.

Selama ini Na Hee Do dan temannya itu sepakat untuk merahasiakan identitas masing-masing.

Rupanya teman virtual Na Hee Do tersebut adalah Go Yoo Rim.

Jika di dunia maya mereka saling memahami, berbeda halnya di dunia nyata.

Mereka kerap kali bertengkar dan tak pernah akrab satu sama lain.

Na Hee Do akhirnya menurunkan egonya dan memohon pada seniornya agar bisa berlatih anggar hingga malam hari.

Di sisi lain kini Baek Yi Jin tengah berusaha mencari pekerjaan yang layak dan melamar ke sebuah perusahaan.

Namun usahanya kali ini lagi-lagi menemui kegagalan.

Na Hee Do seakan menjadi penyemangatnya di waktu terpuruk.

Na Hee Do memiliki sudut pandang yang berbeda dari Baek Yi Jin yang membuatnya kembali bersemangat menjalani kehidupannya.

Baca Juga: Rekomendasi Film di Japanese Film Festival Online 2022, Cek Juga Sinopsis Drama Korea Ghost Doctor

Editor : Grid Star

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Hot Topic

Tag Popular