Follow Us

4 Rekomendasi Drama Korea yang Akan Tayang di Netflix Akhir Tahun 2022

Hinggar - Jumat, 09 September 2022 | 21:30
GLITCH
koreaboo

GLITCH

GridStar.ID - Hingga akhir tahun 2022 ini ada beberapa drama yang akan menunggu giliran untuk tayang.

Selama ini Netflix menjadi salah satu channel streaming yang kerap kali menayangkan drama Korea hingga populer di seluruh dunia.

Beberapa drama ini akan tayang di Netflix di akhir tahun 2022.

1. Money Heist: Korea — Joint Economic Area (Season 2)

Money Heist Korea Joint Economic Area

Money Heist Korea Joint Economic Area

Musim pertama drama ini sukses hingga ke banyak negara, dan akan berlanjut ke musim kedua.

Drama ini merupakan remake dari drama Spanyol dan akan kembali merilis musim selanjutnya.

Money Heist: Korea - Joint Economic Area Season 2 akan merilis enam episode berikutnya.

2. Glitch

GLITCH
koreaboo

GLITCH

Baca Juga: Dibintangi oleh Lee Seung Gi, Rekomendasi Drama Korea The Law Cafe

Source : koreaboo

Editor : Grid Star

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Hot Topic

Tag Popular