Follow Us

Rekomendasi Drama Korea 2022 dengan Pasangan yang Buat Penonton Ikut Patah Hati

Hinggar - Senin, 03 Oktober 2022 | 21:30
Big Mouth
soompi

Big Mouth

GridStar.ID - Banyak orang yang mengharapkan kisah dalam drama berakhir dengan bahagia.

Penonton berharap jika pasangan pemeran utama bisa bersatu di akhir cerita.

Namun, beberapa drama ini memiliki kisah yang tak sesuai dengan keinginan penonton dan membuat patah hati.

Apa saja drama tersebut? Berikut ini rekomendasinya:

1. Big Mouth

"Big Mouth " menceritakan kisah Park Chang Ho ( Lee Jong Suk ), seorang pengacara dengan hampir tidak ada kasus yang menang.

Namun meski begitu, dia bahagia menikah dengan cinta dalam hidupnya, Go Mi Ho (YoonA).

Hidupnya menjadi semakin buruk saat ia terjerat dalam kasus pembunuhan yang membuatnya dan keluarga dalam situasi yang berbahaya.

Park Chang Ho dan Go Mi Ho adalah pasangan yang telah menjadi sahabat selama bertahun-tahun sejak mereka masih sekolah hingga akhirnya menikah.

Baca Juga: Rekomendasi Drama Korea Oktober 2022, Ada Love is for Suckers!

Mereka melewati setiap fase dalam hidup saling memahami satu sama lain.

Source : kpopmap

Editor : Grid Star

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Hot Topic

Tag Popular